Strategi indikator Bollinger Bands dengan MT4

Buka akun trading binary
Indikator Bollinger Bands termasuk strategi trading dengan melawan arus tren, jika market sedang bergerak naik, pilih LOWER ; jika market sedang bergerak turun, pilih HIGHER.
 

Indikator Bollinger Bands di chart MT4:


Bagian dari Bollinger Bands yang perlu diperhatikan
① Garis batas atas
② Garis batas bawah
 

Sinyal trading dengan indikator Bollinger Band:
1. Candlestick menyentuh/melewati garis batas bawah Bollinger, dan mulai berbalik arah naik ⇒ pilih HIGHER
2. Candlestick menyentuh/melewati garis batas atas Bollinger Band, dan mulai berbalik arah turun ⇒ pilih LOWER
 

Contoh trade dengan Bollinger Bands:


Cara memasang Bollinger Band di MT4
1. Toolbar Insert → Trend → Bollinger Bands



2. Anda bisa mengubah warna garis Bollinger Bands dari menu Style, lalu klik OK (tidak perlu mengubah angka parameter)


Buka akun trading binary

Post a Comment